Ceriwis

Ceriwis (https://forum.ceriwis.com/forum.php)
-   Nasional (https://forum.ceriwis.com/forumdisplay.php?f=13)
-   -   ∞∞∞Belum Ada Kesepakatan Merger Flexi-Esia∞∞∞ (https://forum.ceriwis.com/showthread.php?t=89071)

stupid 26th November 2010 05:54 AM

∞∞∞Belum Ada Kesepakatan Merger Flexi-Esia∞∞∞
 

Jakarta--micom:
Quote:

direktur utama pt bakrie telecom tbk anindya bakrie menegaskan bahwa belum ada kesepakatan yang terjalin terkait rencana merger produk esia dengan flexi milik pt telkom indonesia tbk. Namun demikian, pihak bakrie telecom ingin rencana ini dapat segera mungkin terealisasi sehingga biaya produksi kedua entitas dapat menjadi efisien.

"kami inginnya lebih cepat lebih baik. Prosesnya kami ingin cepat. Intinya, dengan merger ini, ada penghematan untuk banyak pengeluaran kedua pihak, misal pemasaran dan operasionalnya," ujarnya usai pelantikan pengurus kadin indonesia 2011-2015 di jakarta, kamis (25/11).

Menurut anindya, meski pembicaraan sudah berlangsung hingga 1,5 tahun, belum ada kesepakatan di antara kedua pihak soal struktur dan transaksi konsolidasi ini. Perlu banyak diskusi dengan memperhitungkan masukan dari berbagai pemangku kepentingan.

"apalagi kan kedua entitas kan sama-sama perusahaan terbuka (tbk). Tentu akan ada banyak yang jadi pertimbangan," ujarnya.

Namun demikian, dia yakin merger kedua produk ini akan menjadikan suatu produk baru yang menjadi brand nasional yang membanggakan. Apalagi, gabungan keduanya akan menjadikan jumlah pelanggan gabungan menjadi 26-30 juta pelanggan.





stupid 26th November 2010 05:54 AM

Spoiler for contribution from::




Bermanfaat? gunakan http://www.ceriwis.us/images/smilies...iwis/melon.png sebagai bentuk apresiasi.
Thread sampah? skip aja ndan...tidak perlu mandan memberikan komen di thread sampah.
Repost/Salkam? silahkan dimoderasi

mohon partisipasinya untuk menambahkan tag di ni thread
http://i306.photobucket.com/albums/n...oticon-009.gif

atheis 26th November 2010 09:59 AM

makin ketat aja ya persaingan didunia penyedia layanan komunikasi...
klo Merger Flexi-Esia dah ada kesepakatan.. bakal seru nie persaingan ma yang laennya..


All times are GMT +7. The time now is 05:01 PM.