Ceriwis - View Single Post - [Official] Angel Love Online
View Single Post
  #19  
Old 18th November 2014
Samus
Member
 
Join Date: Oct 2014
Posts: 59
Rep Power: 0
Samus mempunyai hidup yang Normal
Default Storage Expansion

Halo ALOvers tercinta..
Dalam Update kali ini ada kabar gembira, yaitu Storage Expansion atau penambahan Safety Box pada penyimpanan pribadi. Untuk lebih jelasnya berikut adalah kabar selengkapnya.
Kali ini ALOvers dapat menyimpan lebih banyak rare itemnya atau item lainya dalam fitur Storage pribadi di setiap Bank. Karena pada update kali ini Safety Box yang terdapat di fitur Storage pribadi akan bertambah menjadi 24 Safety Box.
Yang mana setiap Safety Box hanya dapat dibuka dengan masing-masing Key yang bersifat permanen.
Contoh: 7th Safe Key (Permanen) hanya dapat digunakan untuk membuka slot ke 7 atau safety Box 7
Dan Untuk mendapatkan Safe Key ALOvers bisa memperolehnya di Item Mall dengan membeli 7th Safety Box Capsule atau 7th Safey Box Capsule*10

Dan setiap pembelian 7th Safey Box Capsule*10 ALOvers akan mendapatkan sebuah 19th SafeKey Set Ticket

Kumpulkan 5 (lima) 19th SafeKey Set Ticket dan tukarkan pada NPC Reserve Angel di Angel School untuk mendapatkan 19th Safe Key (Permanen).


Bagaimana menarik bukan? Ayo tunggu apa lagi! Dapatkan Kuncinya, perluas Storagemu untuk menyimpan Rare Item sebanyak-banyaknya!
Terima Kasih
~Angel Love Online Crew Force~