Login to Website

Login dengan Facebook

 

Post Reply
Thread Tools
  #1  
Old 26th May 2017
CentralVitality's Avatar
CentralVitality
Member Aktif
 
Join Date: Jan 2012
Posts: 225
Rep Power: 0
CentralVitality mempunyai hidup yang Normal
Default Gattuso Dukung Juventus Juara Liga Champions

Mantan pemain AC Milan, Gennaro Gattuso memberikan dukungannya kepada Juventus untuk mengalahkan Real Madrid dan memenangkan trofi Liga Champions.

Sebagaimana diketahui, Juventus akan menghadapi Real Madrid di partai final Liga Champions pada 3 Juni 2017 mendatang. Pertandingan puncak ini sendiri akan digelar di Stadion Millennium, Cardiff.

Bianconeri tak banyak diunggulkan pada pertemuan melawan Los Blancos kali ini. Namun menurut Gattuso, sebagai orang Italia, dia memberikan dukungannya kepada Juventus untuk menjadi tim Italia pertama yang mengakhiri paceklik gelar Liga Champions sejak terakhir Inter Milan pada 2010.

"Sebagai orang Italia, saya mendukung Juventus sepenuhnya," ujarnya kepada Sky Sport Italia.

"Kami harus kembali ke puncak di Eropa, dan saya berharap tim Italia bisa membawa kembali trofi Liga Champions ke Italia," sambungnya.

"Sepertinya ini tak terpikirkan dua atau tiga tahun lalu, tapi sekarang Juve ini, dengan stadion baru dan direksi baru telah membangun skuat penting. Mereka tak terlihat seperti tim Italia, dan itu bagus untuk sepakbola kita," tandasnya.(foti/dzi)

  #2  
Old 26th May 2017
CentralVitality's Avatar
CentralVitality
Member Aktif
 
Join Date: Jan 2012
Posts: 225
Rep Power: 0
CentralVitality mempunyai hidup yang Normal
Default

Jual Titan Gel Asli
Sponsored Links
Space available
Post Reply

« Previous Thread | Next Thread »
Thread Tools



Switch to Mobile Mode

no new posts