Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Lounge

Lounge Berita atau artikel yang unik, aneh, dan menambah wawasan semuanya ada disini dan bisa dishare disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 2nd August 2012
congkibarbar's Avatar
congkibarbar congkibarbar is offline
Member Aktif
 
Join Date: Apr 2012
Posts: 181
Rep Power: 0
congkibarbar mempunyai hidup yang Normal
Post Acara Tahunan Beer Can Regatta



Pada pertengahan bulan Juli 2012 bertempat di perairan daerah Darwin, bagian utara Australia, diadakan acara tahunan Beer Can Regatta. Acara ini adalah sebuah perlombaan membuat perahu dari kaleng bir atau soda.

Spoiler for Beer Can Regatta 2:


Yang menjadi fenomena dalam even tahun ini adalah munculnya Extravacans, yaitu perahu motor besar yang terbuat dari 30.000 kaleng bir. Adanya perahu tersebut karena ada kategori baru di even ini yakni kategori perahu super besar. Dan Extravacans merupakan pemenang pertama kategori baru ini, karena hanya perahu itulah yang berpartisipasi dalam kategori tersebut.

Spoiler for Beer Can Regatta 3:


Even yang pertama kali diadakan di tahun 1974, pada tahun ini di acara utama yaitu The Battle of Minsdil dimenangkan oleh kapal bernama The Flying Posties. Masih banyak perlombaan atau kompetisi lainnya yang diadakan di lautan maupun di daratan seperti, tarik tambang, saling lempar kaleng bir kapal, dan lainyya.

Reply With Quote
  #2  
Old 3rd August 2012
joeheadoye's Avatar
joeheadoye joeheadoye is offline
Member Aktif
 
Join Date: Jun 2012
Posts: 251
Rep Power: 14
joeheadoye mempunyai hidup yang Normal
Default

kereeen yaa.... unik
Reply With Quote
  #3  
Old 7th August 2012
babingevet's Avatar
babingevet babingevet is offline
Enthusiast
 
Join Date: Mar 2011
Location: PIC|anak ilang.
Posts: 1,102
Rep Power: 27
babingevet is very very important personbabingevet is very very important personbabingevet is very very important personbabingevet is very very important personbabingevet is very very important personbabingevet is very very important personbabingevet is very very important personbabingevet is very very important personbabingevet is very very important personbabingevet is very very important personbabingevet is very very important person
Default

asik tuh kayaknya ndan
Reply With Quote
  #4  
Old 20th August 2012
mantankekasih's Avatar
mantankekasih mantankekasih is offline
Member Aktif
 
Join Date: Jan 2011
Location: Timpuk Melon an
Posts: 269
Rep Power: 20
mantankekasih is blessedmantankekasih is blessedmantankekasih is blessedmantankekasih is blessedmantankekasih is blessedmantankekasih is blessedmantankekasih is blessedmantankekasih is blessedmantankekasih is blessedmantankekasih is blessedmantankekasih is blessed
Default

wah asik juga nih kelihatannya...
Reply With Quote
  #5  
Old 20th August 2012
hukhuk's Avatar
hukhuk hukhuk is offline
Ceriwiser
 
Join Date: Mar 2012
Posts: 471
Rep Power: 14
hukhuk mempunyai hidup yang Normal
Default

wah unik nih festivalnya

Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 11:11 PM.


no new posts