Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Health

Health Mencegah lebih baik dari mengobati. Cari tahu dan tanya jawab tentang kesehatan, medis, dan info dokter disini

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 18th January 2011
CloneTrooper131's Avatar
CloneTrooper131 CloneTrooper131 is offline
Member Aktif
 
Join Date: Dec 2010
Posts: 249
Rep Power: 0
CloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis Guru
Arrow Sikat Gigi Yuk, Nak�

Mengajak anak untuk menyikat giginya memang susah-susah gampang. Sebagai orangtua, kita memiliki peranan penting untuk mengajarinya menyikat gigi sedini mungkin. Dengan begitu si kecil akan terbiasa merawat giginya hingga dewasa nanti.


Pertumbuhan gigi si kecil

Normalnya, gigi susu atau gigi yang pertama kali akan muncul adalah 2 gigi seri bagian bawah pada umur 6 sampai 10 bulan. Selanjutnya diikuti dengan tumbuhnya 2 gigi seri tengah pada rahang bawah pada umur 8 sampai 12 bulan. Kemudian pada umur 9 sampai 13 bulan akan tumbuh 2 gigi seri samping pada rahang atas.

Di usia 2 tahun atau 24 bulan pertumbuhan gigi susu akan lengkap berjumlah 20 buah, yakni 10 buah pada rahang atas dan 10 buah pada rahang bawah. Menginjak usia 6-7 tahun, gigi susu si kecil akan mulai tanggal satu per satu dan berganti dengan gigi permanen.
Mengajari si kecil menyikat gigi

Untuk membiasakan si kecil merawat gigi, Bunda bisa membersihkan mulut si kecil setiap habis makan dengan cara berikut ini:
- Balutlah jari telunjuk Bunda dengan kain kassa atau handuk
- Celupkan jari Bunda yang sudah terlilit kain ke dalam air hangat
- Gosokkan ke seluruh mulut dan permukaan lidah si kecil.

Dengan langkah-langkah tersebut si kecil akan terbiasa dengan kondisi mulut dan gigi yang bersih. Saat usia si kecil lebih dari setahun, Bunda bisa mulai mengajarinya menyikat gigi. Pilihlah sikat gigi khusus anak yang lembut dan jangan berikan pasta gigi terlebih dahulu, Gunakanlah air putih yang sudah masak untuk mencegah resiko bila si kecil menelan air pada saat kumur. Untuk menarik perhatian si kecil agar mau menyikat gigi, Bunda bisa pilih sikat gigi dengan warna-warna menarik tanpa mengabaikan standard kualitas sikat gigi tersebut. Di usia 2 tahun, Bunda bisa memberikannya pasta gigi, namun jangan terlalu banyak.

Quote:


Reply With Quote
  #2  
Old 18th January 2011
CloneTrooper131's Avatar
CloneTrooper131 CloneTrooper131 is offline
Member Aktif
 
Join Date: Dec 2010
Posts: 249
Rep Power: 0
CloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis GuruCloneTrooper131 is Ceriwis Guru
Default


Bermanfaat? gunakan sebagai bentuk apresiasi.
Thread sampah? skip aja ndan...tidak perlu memberikan komen di thread sampah.
Repost/Salkam? silahkan dimoderasi


mohon partisipasinya untuk menambahkan tag
Posted via Mobile Device
Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 07:21 AM.


no new posts