Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Health > Tips kesehatan

Tips kesehatan Membantu sesama dengan berbagi tips-tips kesehatan. Bisa kamu baca dan kamu share disini

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 29th May 2015
hanifmaulana09 hanifmaulana09 is offline
Ceriwiser
 
Join Date: Mar 2014
Posts: 423
Rep Power: 12
hanifmaulana09 mempunyai hidup yang Normal
Post Mengatasi Hernia Dengan Olahraga

Pada kesempatan kali ini kami akan membahas tentang bagai mana cara mengatasi hernia dengan olahraga ? Apakah ada yang tahu olah raga (gerakan) apa saja yang harus di lakukan untuk mengatasi penyakit hernia ini. Berikut di bawah ini adalah gerakan olahraga untuk mengatasi hernia tanpa mengeluarkan biyaya.
Supta Vajrasana
Gerakan ini dilakukan dengan menggunakan batuan siku, kepala, dan pundak. Anda harus duduk, kemudian tekuk siku ke belakang dan letakkan kepala di lantai. Saat melakukan ini, Anda harus membungkuk dan posisi lutut harus ada di lantai. Sangat penting untuk menutup mata dan membiarkan tubuh rileks ketika melakukannya, sehingga Anda bisa mendapatkan hasil terbaik.
Sarvangasana
Sarvangasana adalah gerakan lain yang lebih sulit untuk dilakukan. Untuk melakukannya, Anda harus berbaring telungkup dengan kedua tangan di sisi tubuh Anda, jaga telapak tangan agar tetap pada lantai. Setelah itu, naikkan kaki dengan bantuan tangan. Tekuk siku untuk menjaga telapak tangan tetap lurus. Selanjutnya jaga agar posisi kaki tegak lurus dengan leher.
Vipareetkarani Mudra
Gerakan vipareetkarani mudra hampir sama dengan sarvangasana. Namun pada gerakan yoga ini, tubuh dan kaki harus membentuk sudut 45 derajat, sementara di sarvangasana tubuh dan lutut membentuk sudut 90 derajat.
Halasana
Gerakan yoga ini dilakukan dengan berbaring telentang kemudian menempatkan bokong Anda ke samping. Setelahnya, Anda harus mengangkat kaki ke atas dan lurus tanpa memberikan tekanan pada tangan. Kemudian gerakkan kaki ke bawah melewati kepala hingga jempol Anda menyentuh tanah.
Ayo cobain sekarang juga bagi anda yang menderita hernia, ini cara yang sangat efektif dan tidak perlu menjalankan operasi serta tidak perlu mengeluarkan biyaya. Selamat Mencoba

Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 04:32 AM.


no new posts