Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Sports > Basket

Basket Forumnya pecinta basketball, share berita ataupun info tentang bola basket

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 7th February 2015
Gusnan's Avatar
Gusnan Gusnan is offline
Moderator
 
Join Date: Jun 2013
Posts: 27,623
Rep Power: 49
Gusnan memiliki kawan yg banyakGusnan memiliki kawan yg banyakGusnan memiliki kawan yg banyak
Default Cavaliers Ukir Streak 12 Kemenangan







istimewa




CLEVELAND- Cleveland Cavaliers belum juga berhenti memetik kemenangan di NBA musim ini. Kemenangan demi kemenangan terus saja diukir LeBron James dkk di NBA 2014/2015.
Terbaru, Cavaliers berhasil menyudahi perlawanan Los Angeles Clippers dengan skor 105-94 dalam laga yang dilangsungkan di Quicken Loans Arena, Jumat (6/2) WIB.
LeBron James masih menjadi bintang kemenangan setelah berhasil membukukan 23 angka, tiga rebound dan sembilan assist. Selain itu, Kevin Love juga tampil ciamik dengan donasi 24 poin.
“Ini adalah kompetisi yang panjang. Namun, ini tentu adalah hal yang kami inginkan ketika bermain. Ini kemenangan yang sangat, sangat, sangat bagus untuk kami,” terang LeBron di laman ESPN.
Hasil itu membuat Cavaliers sukses membukukan 12 kemenangan beruntun. Kini, Cavaliers hanya perlu menambah satu kemenangan untuk menyamai rekor terbaik pada 2010 silam.

Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 12:32 AM.


no new posts