Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Sports > Sepak Bola

Sepak Bola Tempat berkumpulnya para Bola mania di seluruh tanah air. Fans ataupun pecinta bola bisa berbagi info disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 16th July 2015
reizasiagian reizasiagian is offline
Ceriwis Pro
 
Join Date: Jun 2015
Posts: 2,524
Rep Power: 14
reizasiagian sebentar lagi akan terkenalreizasiagian sebentar lagi akan terkenal
Wink Fucile : Sanchez memiliki mental lemah



Alexis Sanchez, bintang Cile dan Arsenal dirumorkan memiliki mental yang sangat lemah oleh Jorge Fucile, bek Uruguay.

Pada laga yang dikenang karena perbuatan yang tidak baik Gonzalo Jara terhadap Edinson Cavani. Fucile dan Sanchez ternyata juga terlibat.

Mereka berdua terlibat dalam sebuah momen yaitu yang membuat Uruguay mendapatkan kartu merah. Setelah dua pekan kejadian itu, Fucile mengkritik Sanchez.

“Saya lebih dahulu menyentuh bola pada saat itu, pemain manapun akan langsung melompat jika berada di posisi seperti itu. Namun, Sanchez tampaknya memiliki mental yang lemah”, kata Fucile.

“Dan, saat ia berada di dekat area saya dan berkata kepada wasit : Wasit, dia menendang saya, dia menendang saya. Saya tidak tahu sebutan apa yang coco untuk orang seperti dirinya”, kesal Fucile. Klik disini

Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 05:38 AM.


no new posts