Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Lounge

Lounge Berita atau artikel yang unik, aneh, dan menambah wawasan semuanya ada disini dan bisa dishare disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 25th July 2011
vals's Avatar
valsVIP vals is offline
Super Moderator
 
Join Date: Apr 2011
Posts: 3,914
Rep Power: 50
vals has disabled reputation
Default Ternyata Ada yang Lebih Bodoh

Ternyata Ada yang Lebih Bodoh




Seorang majikan yang hendak berpergian berpesan kepada pembantunya yang lugu. Kalau tidak dikatakan bodoh. Namun ia adalah pembantu yang setia. Si majikan memaklumi kebodohannya dan mau menampungnya karena rasa kasihan. Pembantunya ini dipanggil Si Bodoh.

Sebelum pergi majikannya berpesan,”Tolong kamu jaga pintu ini baik-baik selama saya pergi ya, Bodoh!”,
sambil menunjuk ke arah pintu utama.

“Perintah tuan akan saya jaga dengan baik!” Jawab Si Bodoh mengangguk-angguk.
Setelah beberapa hari tuannya pergi, di alun-alun ada pasar malam dan Si Bodoh ingin sekali ke sana.

Namun Si Bodoh selalu teringat pesan tuannya agar menjaga pintunya baik-baik.

Apa yang harus dilakukan, agar bisa menjaga pintu dan pergi ke acara pasar malam? Begitu yang dipikirkan Si Bodoh.

Kemudian Si Bodoh menemukan cara yang hebat. Pintu tersebut dibuka dan dibawa serta untuk pergi ke pasar malam. Tentu saja hal ini menjadi pertanyaan orang-orang yang bertemu dengannya.

“Ini perintah tuan saya, agar pintu ini selalu dijaga!”
Jawaban dari Si Bodoh jelas saja membuat orang menggeleng kepala.

“Dasar memang bodoh!” Gumam sebagian orang.
Kebetulan kejadian ini terdengar oleh dua pencuri yang sedang lewat, sehingga mereka bergegas menyatroni rumah majikan Si Bodoh yang pintunya sudah terbuka.

Semua benda berharga dikuras habis oleh kedua pencuri ini.

Ketika si majikan pulang, alangkah kagetnya mengetahui kejadian ini, tapi tak bisa berbuat apa-apa selain hanya bisa mengurut dada.

Waktu berlalu, suatu hari menjelang ajal karena dimakan usia, si majikan memanggil Si Bodoh untuk berpesan.

“Bodoh, ini tongkat saya berikan padamu. Bila suatu hari, kamu menemukan ada yang lebih bodoh dari kamu, maka berikanlah tongkat ini! Karena sebentar lagi saya akan pergi.”

“Baiklah tuan. Tuan mau pergi kemana?” Tanya Si Bodoh dengan lugu.

“Maksudnya saya akan mati, Bodoh!” Tuannya Si Bodoh menjelaskan.

“Iya, tapi setelah mati tuan hendak ke mana?” Tanya Si Bodoh dengan serius.

“Saya tidak tahu ke mana, Bodoh!” Dengan suara bergetar Si majikan berkata.

“Hah? Tuan bodoh sekali tak kemana setelah mati!” Kalau begitu, berarti tuan lebih bodoh dari saya. Berarti tongkat ini saya serahkan ke tuan!” Si Bodoh berkata dengan girangnya sambil menyerahkan tongkatnya.

Si tuan kaget setengah mati sampai mati benaran.

Quote:
menurut para ceriwiser pesan apa yang bisa diambil dari kisah diatas...?? share yaah..



__________________
ﷲ ☯ ✡ ☨ ✞ ✝ ☮ ☥ ☦ ☧ ☩ ☪ ☫ ☬ ☭ ✌


Last edited by vals; 25th July 2011 at 04:09 PM.
Reply With Quote
  #2  
Old 25th July 2011
alitamat's Avatar
alitamat alitamat is offline
Ceriwiser
 
Join Date: Nov 2010
Location: Smtown
Posts: 932
Rep Power: 25
alitamat is very very important personalitamat is very very important personalitamat is very very important personalitamat is very very important personalitamat is very very important personalitamat is very very important personalitamat is very very important personalitamat is very very important personalitamat is very very important personalitamat is very very important personalitamat is very very important person
Default

kalo ngasi tugas, jangan setengah setengah
Reply With Quote
  #3  
Old 25th July 2011
meR's Avatar
meR meR is offline
Moderator
 
Join Date: Apr 2010
Location: home sweet home
Posts: 2,520
Rep Power: 28
meR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important person
Default

mudah untuk menjadi orang pintar, tapi susah untuk menjadi orang bodoh ........
__________________


Reply With Quote
  #4  
Old 25th July 2011
rizqiulilabshor's Avatar
rizqiulilabshor rizqiulilabshor is offline
Ceriwis Lover
 
Join Date: Jun 2011
Location: SF Computer
Posts: 1,386
Rep Power: 27
rizqiulilabshor is very very important personrizqiulilabshor is very very important personrizqiulilabshor is very very important personrizqiulilabshor is very very important personrizqiulilabshor is very very important personrizqiulilabshor is very very important personrizqiulilabshor is very very important personrizqiulilabshor is very very important personrizqiulilabshor is very very important personrizqiulilabshor is very very important personrizqiulilabshor is very very important person
Default

Quote:
Originally Posted by me_R View Post
mudah untuk menjadi orang pintar, tapi susah untuk menjadi orang bodoh ........
setuju sm mod me_R
Reply With Quote
  #5  
Old 25th July 2011
sonodhanny's Avatar
sonodhanny sonodhanny is offline
Ceriwis Pro
 
Join Date: Feb 2011
Location: |"AWAY"|
Posts: 2,463
Rep Power: 55
sonodhanny is Ceriwis Prophetsonodhanny is Ceriwis Prophetsonodhanny is Ceriwis Prophetsonodhanny is Ceriwis Prophetsonodhanny is Ceriwis Prophetsonodhanny is Ceriwis Prophetsonodhanny is Ceriwis Prophetsonodhanny is Ceriwis Prophetsonodhanny is Ceriwis Prophetsonodhanny is Ceriwis Prophetsonodhanny is Ceriwis Prophet
Default

wah lo menurut ane setiap perkataan harus jelas MAKSUD DAN TUJUANNYA,,,
Reply With Quote
  #6  
Old 25th July 2011
meR's Avatar
meR meR is offline
Moderator
 
Join Date: Apr 2010
Location: home sweet home
Posts: 2,520
Rep Power: 28
meR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important person
Default

Quote:
Originally Posted by sono_dhanny View Post
wah lo menurut ane setiap perkataan harus jelas MAKSUD DAN TUJUANNYA,,,
orang pintar yang sebenarnya adalah orang yang bisa menjelaskan hingga orang bodoh bisa mengerti.......
__________________


Reply With Quote
  #7  
Old 25th July 2011
DodoLLipeT's Avatar
DodoLLipeT DodoLLipeT is offline
Prob. Moderator
 
Join Date: May 2011
Location: Jakarta,ID
Posts: 3,334
Rep Power: 36
DodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis Guru
Default

Quote:
Originally Posted by me_R View Post
mudah untuk menjadi orang pintar, tapi susah untuk menjadi orang bodoh ........
ane biasa" aja miss di bilang bodoh bukan di bilang pinter juga bukan !!!
yg penting Happy !!!
Reply With Quote
  #8  
Old 25th July 2011
Neill's Avatar
Neill Neill is offline
Senior Ceriwiser
 
Join Date: May 2010
Location: Home Sweet Home
Posts: 6,212
Rep Power: 69
Neill is Ceriwis ProphetNeill is Ceriwis ProphetNeill is Ceriwis ProphetNeill is Ceriwis ProphetNeill is Ceriwis ProphetNeill is Ceriwis ProphetNeill is Ceriwis ProphetNeill is Ceriwis ProphetNeill is Ceriwis ProphetNeill is Ceriwis ProphetNeill is Ceriwis Prophet
Default

suer ane gak ngerti
Reply With Quote
  #9  
Old 25th July 2011
meR's Avatar
meR meR is offline
Moderator
 
Join Date: Apr 2010
Location: home sweet home
Posts: 2,520
Rep Power: 28
meR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important personmeR is very very important person
Default

Quote:
Originally Posted by DodoLLipeT View Post
ane biasa" aja miss di bilang bodoh bukan di bilang pinter juga bukan !!!
yg penting Happy !!!

menjadi orang yang biasa2 itu susah loh.... karena batasnya disebut biasa itu ga ada

ada orang punya IPK 4 tapi bilang itu biasa loh (bener ga yah standar nilai tuh namanya IPK ??? )
__________________


Reply With Quote
  #10  
Old 25th July 2011
DodoLLipeT's Avatar
DodoLLipeT DodoLLipeT is offline
Prob. Moderator
 
Join Date: May 2011
Location: Jakarta,ID
Posts: 3,334
Rep Power: 36
DodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis GuruDodoLLipeT is Ceriwis Guru
Default

Quote:
Originally Posted by me_R View Post
menjadi orang yang biasa2 itu susah loh.... karena batasnya disebut biasa itu ga ada

ada orang punya IPK 4 tapi bilang itu biasa loh (bener ga yah standar nilai tuh namanya IPK ??? )
asli ngakak !!!
Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 04:38 AM.


no new posts