Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Komputer & Teknologi > Non Windows > Linux & Open source community

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 24th November 2011
Nokidding's Avatar
Nokidding Nokidding is offline
Member Aktif
 
Join Date: Nov 2011
Posts: 192
Rep Power: 0
Nokidding mempunyai hidup yang Normal
Default [bagi yg bingung] Pilih Mana KDE , Gnome , LXDE , XFCE

nah kalo ngomongin masalah desktop pasti gk ada habis nya

maklom kan ,yang namanya Estetika (kecantikan/keselarasan) setiap orang memiliki pandangan dan penilaian yang berbeda.ibarat domokrasi ada yang pro dan ada yang kontra . tp terkadang kita bisa memilih karena terpaksa , biasanya keadaan ini bisa membuat insting kita yang menentukan .

tp untuk hal yang satu ini , lebih baik kita pikirkan pemilihan desktop sesuai kebutuhan....

bagaimana tidak , ibarat kerja harian pake MotorBalap(racing) mahal di ongkos dari pada naek motor harian.



nah jika juragan memiliki Notebook,Netbook atau PC dengan spek terbatas dan dengan daya batere yang terbatas , ada baik nya jika ingin berlama2 dalam keadaan mobile untuk meilhat hasil testing berikut .

dengan menggunakan OS yang sama beserta spek hadware yang sama dilakukan Tes ke 4 Destop manajer tersebut (KDE,Gnome,XFCE,LXDE)




Spoiler for KDE,Gnome,XFCE,LXDE:





Quote:





KDE









Quote:





Gnome









Quote:





LXDE









Quote:





XFCE


















hasil perbandingan yang membanding kan Penggunaan Memory dan Penggunaan Daya




Spoiler for hasil perbandingan:







Quote:







untuk testing pertama ini , masing masing menggunakan konsumsi yang sama sekitar 0.2W






Quote:







dari penggunaan memory dapat dilihat dengan jelas






Quote:







untuk termprature tidak jauh berbeda pada test ini






Quote:







dari hasil ini KDE menggunakan 14.1 W ,LXDE 12.9W , Gnome 13.1W,XFCE 13.3w






Quote:







bisa diliat sendiri penggunaan ram nya






Quote:







untuk suhu KDE 48C , 45-46C untuk Gnome,XFCE,LXDE















nah untuk tes 1-3 di pantau dalam 60 detik , namun setelah beberapa menit di tunjukan pada hasil 4-6 .

nah dari hasil itu anda bisa memilih sesuai kebutuhan , bukan berarti KDE lebih buruk di bandingkan dengan yang lain. kalo di bandingkan dengan desktop dengan tampilan yang hampir mirip spt pada Vist* atau pada Window*7 maka KDE jauh lebih irit memory...

tp untuk test nya ,,,blom ada tuh.......

semoga bermanfaat




Quote:





ngk nolak kalo dikasih







sumber



Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 03:37 AM.


no new posts