Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Lounge

Lounge Berita atau artikel yang unik, aneh, dan menambah wawasan semuanya ada disini dan bisa dishare disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 27th May 2012
jokowikotak's Avatar
jokowikotak jokowikotak is offline
Ceriwis Addicted
 
Join Date: May 2012
Posts: 4,219
Rep Power: 19
jokowikotak mempunyai hidup yang Normal
Default kebiasaan yang salah dalam menyebutkan nama produk

banyak sekali dalam keseharian kita kalau mau membeli sesuatu barang malah menyebutkan nama produk misalkan :



1. "bang, beli Aqua gelas merk Air Cup satu karton"

(padahal maksudnya membeli air mineral merk Air Cup kemasan gelas)



2. "bang, beli baygon bakar merk Hit"

atau masih banyak lagi, ane rasa mungkin kebiasaan seperti ini harus mulai dihilangkan pada masyarakat kita......



Apabila tidak berkenan Mohon jangan di



Trim's buat Agan Agan Atas Comengnya







Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 07:59 PM.


no new posts