Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Lounge

Lounge Berita atau artikel yang unik, aneh, dan menambah wawasan semuanya ada disini dan bisa dishare disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 27th May 2012
kumisfauzi's Avatar
kumisfauzi kumisfauzi is offline
Ceriwis Addicted
 
Join Date: May 2012
Posts: 4,186
Rep Power: 19
kumisfauzi mempunyai hidup yang Normal
Default Asyik! Naik Busway Gratis di Hari Minggu

First Thread nih gan.. dukung yak...

Sebelumnya ane mau ijin dulu nih sama om mimin & om momod



Langsung aja ya gan

Demi lebih mempopulerkan bus transjakarta kepada masyarakat, pihak pengelola bus memberikan tiket gratis kepada seluruh masyarakat Jakarta.



Adapun tiket gratis tersebut akan diberikan pada hari Minggu (26/02/2012). Program tersebut akan dimulai pukul 05.00 hingga 23.00 di seluruh koridor busway Transjakarta.



"Kami ingin memperkenalkan bus Transjakarta pada masyarakat luas. Jadi yang belum pernah naik bus Transjakarta bisa coba naik," kata kepada Badan Layanan Umum (BLU) Transjakarta M. Akbar, Kamis (23/02/2012).



Menurut Akbar pihaknya akan menurunkan sekitar 4.300 petugas untuk melayani seluruh warga Jakarta saat program gratis tersebut. Selain itu, mereka juga telah melakukan kerja sama dengan Dinas Perhubungan dan Polda Metro Jaya untuk mencegah hal-hal yang tidak ininkan.



"Karena kami prediksi penumpang akan banyak, jadi kami sudah siapkan teknis pengaturan agar tetap tertib dan aman," lanjutnya.



Lebih jauh lagi, Akbar menegaskan pihaknya telah menyiapkan 485 bus Transjakarta yang akan dioperasikan disertati dengan 8 mobil derek untuk mengantisipasi bus mogok. Sementara itu penempatan petugas disesuaikan dengan besarnya halte bus.



Selain promosi, program ini diakui Akbar sebagai dorongan kepada warga agar berpindah ke angkutan umum demi menekan tingkat kemacetan yang tinggi.



sumber



Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 01:50 AM.


no new posts