Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Lounge

Lounge Berita atau artikel yang unik, aneh, dan menambah wawasan semuanya ada disini dan bisa dishare disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 8th June 2010
pedes pedes is offline
Banned
 
Join Date: Jun 2010
Posts: 44
Rep Power: 0
pedes mending bunuh diri deh
Default [PENTING] Cara menangani serangan jantung pada diri sendiri

Ini sangat penting untuk diketahui dan untuk menyelamatkan diri sendiri jika tiba-tiba terkena serangan Jantung.

Mohon dibaca dengan perlahan dan dimengerti, ini untuk keselamatan diri kita sendiri ndan.



Kumendan pasti tau kan serangan jantung?
Yak, kata itu memang mengerikan dan dekat dengan kematian.
Tapi sebenarnya jika kita tau cara menanganinya tidak akan seburuk itu akibatnya.


Umpamanya saat sekarang jam 17:50 sore, setelah anda sibuk kerja seharian , anda sedang dalam perjalanan pulang (disini dikondisikan sudah tentu anda sedang sendirian!
Anda sangat tegang dan merasa tidak enak badan �
Tiba2 anda merasa sakit yang sangat didada, dan mulai menjalar ke lengan dan dagu.
Tetapi, jarak kerumah sakit yang terdekat kira2 masih 5 Km,lebih celakanya lagi anda tidak tahu apakah dapat mempertahan sampai begitu jauh.


Harus bagaimana???


Anda dulu pernah dilatih cara CPR, tetapi instrukturnya tidak pernah mengajar anda cara bagaimana menolong diri-sendiri.
Saat sendirian,kena serangan jantung,bagaimana cara pertolongan pertamanya ?

Seseorang ketika jantungnya tidak dapat berdenyut secara normal,serta merasa hampir pingsan,ia hanya mempunyai waktu kira2 10 detik, setelah itu akan hilang kesadaran dan pingsan。
Jika disekitarnya tidak ada orang memberi pertolongan pertama,penderita harus menggunakan 10 detik yang singkat ini usaha menolong diri-sendiri.


Jawabannya :

1. Jangan panik.
2. Tarik nafas dalam2 dan Kemudian berbatuk dengan kuat2,dalam2 dan panjang2,seperti hendak mengeluarkan dahak yang berada dalam dada.
3. Setiap selang dua detik, harus tarik nafas sekali dan berbatuk sekali.hingga pertolongan tiba, atau hingga merasa denyut jantung sudah normal, baru boleh istirahat.


Tujuan tarik nafas:untuk memasukan oxigen kedalam paru2
Tujuan batuk: untuk menekan jantung ,agar aliran darah bersirkulasi
Menekan jantung juga dapat membantu denyut jantung kembali normal

Pertolongan cara ini , agar penderita mempunyai kesempatan pergi ke rumah sakit

Sumber:

Spoiler for source:
ARTICLE PUBLISHED ON N.� 240 OF JOURNAL OF GENERAL HOSPITAL ROCHESTER




Kalau berkenan, ane minta






Last edited by pedes; 8th June 2010 at 03:18 PM.
Reply With Quote
  #2  
Old 8th June 2010
pedes pedes is offline
Banned
 
Join Date: Jun 2010
Posts: 44
Rep Power: 0
pedes mending bunuh diri deh
Default

peraone diamankan




Kalau berkenan, ane minta



Reply With Quote
  #3  
Old 8th June 2010
zer0's Avatar
zer0 zer0 is offline
Ceriwis Addicted
 
Join Date: Apr 2010
Location: Een Andere W
Posts: 4,332
Rep Power: 24
zer0 tau seluk beluk forumzer0 tau seluk beluk forumzer0 tau seluk beluk forumzer0 tau seluk beluk forumzer0 tau seluk beluk forumzer0 tau seluk beluk forumzer0 tau seluk beluk forumzer0 tau seluk beluk forum
Default

Quote:
Originally Posted by pedes View Post
peraone diamankan




Kalau berkenan, ane minta



Makasih infonya ndan,,berguna bagi yang penderita jantung,,agar tau pertolongan pertama bagi disi sendiri disaat tidak ada orang di dekatnya,,,Cabe OTW thu,,silahkan cek di lemari,,
Reply With Quote
  #4  
Old 8th June 2010
pedes pedes is offline
Banned
 
Join Date: Jun 2010
Posts: 44
Rep Power: 0
pedes mending bunuh diri deh
Default

Mohon thread ini disundul dan di rate, untuk dibaca ceriwiser
Sehingga semua ceriwiser dapat menangani dengan tepat jika terkena serangan jantung.
Reply With Quote
Reply

Thread Tools

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 01:29 AM.


no new posts