Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Lounge

Lounge Berita atau artikel yang unik, aneh, dan menambah wawasan semuanya ada disini dan bisa dishare disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 27th May 2012
rumahmenteng's Avatar
rumahmenteng rumahmenteng is offline
Senior Ceriwiser
 
Join Date: May 2012
Posts: 5,900
Rep Power: 21
rumahmenteng mempunyai hidup yang Normal
Default Vertical Garden Solusi Lahan Kecil (Mantap Nih Gan)

Vertical Garden Solusi Lahan Kecil

Mangap ya gan kalo

Wah nih solusi mantap nih gan buat yang pengen bikin taman tapi gak ada lahan atau tempat. Solusinya ya Vertical Garden


[/quote]
Quote:





Sekilas tentang Vertical Garden atau kebun vertikal seperti menyalahi kodrat dimana tanaman umumnya tumbuh secara horisontal. Namun, solusi ini menjadi jawaban penghijauan di lahan-lahan terbatas akibat pertumbuhan kota.



Jauh sebelum dikenal di Indonesia, masyarakat dari negara-negara yang memiliki lahan terbatas sudah memanfaatkan solusi ini, contohnya di Jepang. Pemerintah Singapura menunjukkan dukungan dengan memberikan insentif kepada masyarakat atau bangunan yang menggunakan vertical garden. Di negara-negara yang lahannya mahal, vertical garden bukan lagi pilihan tapi sebuah keharusan.



Vertical Garden mulai dikenalkan pada tahun 1994 oleh ahli botani Perancis bernama Patrick Blanc. Blanc berpendapat tak semua tumbuhan membutuhkan tanah dalam keadaan tertentu. Dengan pengaturan dan perancangan khusus, tanaman menjelma indah menjadi kebun di seluruh arsitektur bangunan.



Menurut Asroel Alamsjah dari Tropica Greeneries, masyarakat di Indonesia dapat menggunakan solusi ini untuk menghadirkan nuansa segar dan hijau di rumah. Juga membantu menghasilkan udara segar di antara pekatnya polusi kota. "Untuk vertical garden, Indonesia beruntung karena memiliki banyak tanaman tropis," katanya.



Diakui oleh Asroel untuk membuat vertical garden masih terganjal tingginya biaya. Biaya yang tinggi dikarenakan teknik pemasangan juga media tanam yang masih impor. Kisaran harganya, kata Asroel Rp 1 juta - Rp 4 juta per meter persegi, itu termasuk sistem penggantungan di dinding.



Mewujudkan vertical garden seperti tertera pada gambar pastinya membutuhkan biaya sangat tinggi. Namun, tetap ada beberapa teknik penghijauan di dinding yang disebut Vertical Greenery. Tekniknya antara lain, Green Fasade, Sling system , Wire Mess System, Rack System , Pipe System, Kawat Loket, dan Geo Bag System.



Biaya mungkin mahal, namun melihat keuntungan vertical garden sebagai investasi hijau untuk masa depan, mengapa takut mencoba?





Berikut beberapa contoh vertical garden




[/spoiler]
Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for VG:















Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for VG:















Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for VG:















Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for VG:















Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for VG:















Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for VG:















Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for VG:















Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for VG:















Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for VG:















Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for VG:















Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for VG:















Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for VG:















Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for VG:















Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for VG:















Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for VG:














Yang ini paling keren gan Vertical gardennya




[spoiler=open this] for Awas BWK!! VG:














jangan lupa di :

YES!!

NO!!



SUMBER



Mampir dimari Gan



[quote]





Vertical Garden Solusi Lahan Kecil (Mantap Nih Gan)

Kumpulan Karikatur Valentino Rossi (Full Pic)

Cara Mengukur Helm Motor yang Tepat (Bikers Masuk)

Inilah Mobil Pengantin Terfavorit di Dunia (Pict)

Keren Gan!! Undangan Pernikahan Berbentuk Game Mario Bross

Tips Tour Akhir Tahun Ke bali

Review First Ride Honda New CBR150R

Si Bulat Kecil yang BIkin Mimik Muka Anda Jadi Jelek Abis

Motor Italia Derbi Bakal Masuk di Indonesia!!! Bikers Masuk!! Pics

MOdel helm SNI Terbaru Di Luncurkan!!

Sedih gan, Koin 500an Jadi Bahan Souvenir di Luar negeri

Buat yang Suka Es Cream? Masuk Gan

Alat Musik Teraneh di Dunia (Full PICs)

Ulang Tahun 50 Flinstones Dirayain ama Google gan!!

Yakin Banjir Wasior Bukan karena Hutan Gundul

Iklan Gratis





makasi y buat agan Letnankimi buat nya




Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 12:11 PM.


no new posts