Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Other Discussion > Games Talk > Console Games

Console Games Semua hal tentang games dan dari semua console ada disini

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 18th August 2016
mbahgaul mbahgaul is offline
Ceriwiser
 
Join Date: Mar 2016
Posts: 636
Rep Power: 10
mbahgaul mempunyai hidup yang Normal
Default Meski Tanpa Hideo Kojima, Konami Tetap Rilis Seri Baru Game Metal Gear Solid!

Di akhir tahun lalu, Hideo Kojima, sang maestro yang mampu menciptakan game legendaris Metal Gear Solid resmi hengkang dari Konami. Namun ternyata, hengkangnya Hideo Kojima tidak membuat Konami berhenti untuk melanjutkan serial dari game Metal Gear Solid. Bukan isapan jempol belaka, Konami akhirnya memperkenalkan seri terbaru dari game Metal Gear Solid di ajang Gamescom 2016.


Ajang yang diselenggarakan di Cologne, Jerman ini menjadi tempat unjuk gigi bahwa Konami masih bisa menciptakan game Metal Gear Solid meskipun tanpa Hideo Kojima. Game yang diperkenalkan oleh Konami berjudul Metal Gear Survive. Sama seperti serial sebelumnya, game ini bisa dimainkan untuk konsol Xbox One, Playstation 4 dan juga PC. Rencananya game ini akan mulai dirilis ke pasaran tahun 2017 mendatang. Simak informasi selengkapnya disini: http://www.indogamers.com/read/18/08/2016/12054/meski-tanpa-hideo-kojima-konami-tetap-rilis-seri-baru-game-metal-gear-solid/

Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 08:41 AM.


no new posts