Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Mobil & Motor

Mobil & Motor Diskusi antar pemilik mobil dan motor. Sharing tips dari mulai spareparts,kerusakan, hingga bengkel terbaik bisa didapat disini

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 17th May 2015
Gusnan's Avatar
Gusnan Gusnan is offline
Moderator
 
Join Date: Jun 2013
Posts: 27,623
Rep Power: 49
Gusnan memiliki kawan yg banyakGusnan memiliki kawan yg banyakGusnan memiliki kawan yg banyak
Default Suzuki Satria Kini Punya Mesin 115 cc, Harga Cukup Rp 16,5 Juta









Jakarta -Motor bebek sporty andalan Suzuki Satria kini bertambah lagi variannya. Suzuki merilis Satria F115 Young Star, sebuah motor yang digunakan sehari-sehari oleh anak muda. Motor dijual seharga Rp 16,5 juta saja.

"Pemberian nama Young Star pada model ini memiliki harapan agar para ‘Young’ Indonesian Riders pada suatu hari dapat menjadi Shinning ‘Star’ di ajang balap motor dunia," ujar Managing Director 2W PT. Suzuki Indomobil Sales Motoo Murakami di Jakarta.

Harga Rp 16,5 juta tadi berlaku untuk Satria Young Star berwarna Celebration Red/Titan Black color dan Titan Black color, sedangkan untuk MotoGP color bisa dimiliki dengan harga Rp 16,8 juta.

Spesifikasi Motor

Motor memiliki mesin 115cc gold cover yang bertenaga dan ditunjang teknologi Fuel Injection (FI) yang diatur oleh Electronic Control Module (ECM).

Kelebihan mesin Satria F115 Young Star juga terdapat pada diameter intake valve yang besar, valve angle yang rapat dan posisi spark plug yang lebih dekat dengan ruang pembakaran untuk meningkatkan performa dan efisiensi mesin.

Akselerasi spontan Suzuki Satria F115 Young Star juga didukung dengan teknologi Low Friction berupa penggunaan roller rocker arm, valve spring dan piston yang berbobot ringan

Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 03:26 PM.


no new posts