Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Sports > Sepak Bola

Sepak Bola Tempat berkumpulnya para Bola mania di seluruh tanah air. Fans ataupun pecinta bola bisa berbagi info disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 14th November 2015
reizasiagian reizasiagian is offline
Ceriwis Pro
 
Join Date: Jun 2015
Posts: 2,524
Rep Power: 14
reizasiagian sebentar lagi akan terkenalreizasiagian sebentar lagi akan terkenal
Wink Ini faktor wayne rooney tampil buruk



Teddy Sheringham mengatakan jika penampilan buruk Wayne Rooney dalam beberapa laga terakhir dikarenakan Rooney tidak cocok bermain dengan strategi yang dibuat oleh Louis Van Gaal.

Pada musim ini, Rooney mendapatkan banyak kritikan setelah hanya membuat dua gol dari 11 pertandingan di Lga Primer Inggris.

Namun, Sheringham tidak menerima kritkan yang dihujat untuk Rooney. Ia malah menyalahkan sang manajer Van Gaal.

“Rooney bisa mencetak gol jika diberikan taktik yang tepat. Selama bertahun-tahun ia sudah membuktikan bahwa ia adalah striker yang tajam. Bermain di lini depan seorang diri pasti sulit. Saya sendiri selalu memiliki partner jika di posisi itu,” kata Sheringham.

“Van Gaal ingin melakukan sesuatu yang beda di United, tapi strategi yang dibuatnya tidak cocok untuk Rooney. Mengapa ia tidak membuat sistem yang cocok dengan Rooney,” ujarnya.
KLIK DISINI


Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 10:50 PM.


no new posts