
25th November 2015
|
Ceriwis Pro
|
|
Join Date: Jun 2015
Posts: 2,524
Rep Power: 14
|
|
Komisi etika fifa tuntut sanksi seumur hidup untuk michel platini

Komisi Etika FIFA meminta untuk memberikan hukuman seumur hidup kepada Michel Platini, presiden UEFA yang terlibat korupsi dengan presiden FIFA, Sepp Blatter.
Namun, keduanya membantah telah melakukan kerja sama. Platini menerima biaya sebesar 1,35 juta poundsterling dari Blatter pada tahun 2011 untuk jasa konsultasi sembilan tahun sebelumnya.
Menurut Thibaud d'Ales, pengacara Platini mengatakan bahwa pengusut mendesak agar Platini dijatuhkan hukuman seumur hidup untuk tidak berurusan di dunia sepakbola.
Kasus Platini dan Blatter saat ini sedang berada di meja Komisi Pencarian Fakta yang dipimpin oleh hakim asal Jerman, Joachim Eckert. Proses mengenai kasus ini sudah dijalankan sejak Senin (23/11/15) setelah menerima rekomendasi dari Komisi Etika dan akan diumumkan bulan depan.
KLIK DISINI
|