Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Forex > Broker Forex

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 25th April 2016
GerryMFX's Avatar
GerryMFX GerryMFX is offline
Member Aktif
 
Join Date: Apr 2016
Posts: 242
Rep Power: 0
GerryMFX mempunyai hidup yang Normal
Default Tindakan Darurat Mengatasi Trading Yang Selalu Rugi

tindakan darurat yang perlu segera dilakukan agar trader yang hampir frustasi bisa melanjutkan trading dengan normal.



1. Segera ambil waktu untuk istirahat



Ketika Anda sedang kacau dan panik pasca kerugian beruntun, hentikan segera aktivitas trading dan ambil waktu untuk istirahat. Lupakan keruwetan posisi trading Anda. Biarkan dulu posisi trading yang masih terbuka. Istirahat bukan berarti berhenti total, Anda nanti akan bisa berpikir lebih jernih tentang langkah terbaik untuk mengatasi posisi terbuka Anda yang sedang merugi. Cara ini sederhana tetapi sering diabaikan para trader.



2. Identifikasi faktor-faktor penyebab kerugian beruntun



Kerugian beruntun bisa disebabkan oleh berbagai faktor misalnya pikiran yang sedang stress, euphoria atau rasa senang yang berlebihan, atau perubahan kebiasaan rutin disebabkan kondisi lingkungan yang berubah dan belum teradaptasi. Tekanan mental semacam itu biasanya menyebabkan Anda over trading.



Seorang panglima perang terkenal kerajaan China masa lalu, Sun Tzu, membuat peraturan bagi staff-nya agar selalu dalam kondisi mental yang normal: ‘Jangan asal bergerak kecuali tahu Anda akan mendapatkan manfaat, jangan asal menggerakkan pasukan kecuali tahu Anda akan menang, jangan asal menyerang kecuali posisi Anda sudah sangat kritis.’



3. Pelajari jurnal trading pada periode terjadinya kerugian beruntun



Setelah Anda mengetahui faktor-faktor penyebab diluar sistem trading yang Anda gunakan, langkah berikutnya adalah meninjau implementasi rencana trading yang telah Anda sepakati. Lihat jurnal trading Anda pada periode terjadinya kerugian yang beruntun. Apakah Anda cukup konsisten pada rencana trading Anda? Jika Anda memang melenceng dari rencana, mungkinkah itu disebabkan oleh faktor pada point (2) diatas?



4. Lakukan tindakan seperti trader profesional



Setelah Anda mengetahui faktor utama penyebab kerugian beruntun, segera lakukan pembenahan. Bertindaklah seperti seorang profesional, identifikasi penyebab utama timbulnya masalah, kemudian lakukan perbaikan. Jika pokok masalah ada pada point (2) apa yang mesti Anda lakukan, dan jika ada pada point (3) Anda mesti membenahi strategi atau rencana trading Anda. Segera lakukan.



Semoga bermanfaaat

salamprofit

www.sfxbatam.com

</div></div></div>

Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 11:18 PM.


no new posts