Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Sports > Sepak Bola

Sepak Bola Tempat berkumpulnya para Bola mania di seluruh tanah air. Fans ataupun pecinta bola bisa berbagi info disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 15th September 2016
reizasiagian reizasiagian is offline
Ceriwis Pro
 
Join Date: Jun 2015
Posts: 2,524
Rep Power: 14
reizasiagian sebentar lagi akan terkenalreizasiagian sebentar lagi akan terkenal
Wink Ander herrera siap bermain sesuai keinginan jose mourinho



Ander Herrera mengaku telah siap untuk belajar lebih keras demi bermain di lini tengah sesuai dengan keinginan manajer Jose Mourinho di Manchester United.

Herrera menerima banyak pujian dari berbagai pihak setelah tampil dengan performa terbaiknya saat bermain sebagai pemain pengganti di derby melawan Manchester City.

"Saya adalah manusia yang bisa saja membuat kesalahan, namun saya tidak akan menyerah. Saya akan membagi kekuatan dengan tim untuk merebut bola secepat mungkin. Saya siap dan akan terus melakukan apa yang diminta pelatih Mourinho," ujar Herrera.

"Ketika bermain kontra City, mereka lebih baik dari kami di babak pertama dan kami harus menerima itu. Tetapi, selanjutnya kami melawan mereka yang senang bermain dari kiper. Anda harus belajar dari setiap situasi yang ada," tutupnya.

http://www.bet-host.com


Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 02:38 AM.


no new posts