Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Other Discussion > Games Talk > Console Games

Console Games Semua hal tentang games dan dari semua console ada disini

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 15th December 2009
VoLLgRasS's Avatar
VoLLgRasS VoLLgRasS is offline
Member Aktif
 
Join Date: Dec 2009
Location: At the peak of Mount Agun
Posts: 143
Rep Power: 0
VoLLgRasS mempunyai hidup yang Normal
Default Assasin Creed II (XBoX 360/PS3)

Assasin Creed II
Dihiniati oleh keluarga penguasa pada jamannya, seorang pemuda memulai perjalanannya yang penuh dengan dendam. Untuk mengembalikan kehormatan keluarga yang diatas segalanya baginya, sang pemuda pun mempelajari rahasia dari Codex kuno, yang ditulis oleh Altair. Bagi sekutu yang didapatnya selama menempuh perjalanannya, dia adalah "Sang Pengubah", yang bertempur disisi keadilan. Bagi musuh-musuhnya, dia adalah "Sang Kegelapan", yang berdedikasi untuk membawa kehancuran bagi tirani yang membayang-bayangi Italia pada masa itu. Nama Sang Pemuda adalah Ezio Auditore di Firenze. Dia adalah Sang Assasin!!!

Ini game adalah game wajib punya/pinjem buat para juragan yang mengaku gamers. Game yang merupakan lanjutan dari Assasin Creed terdahulu ini menawarkan grafis yg lebih halus dan jalan cerita yang jauh lebih mendalam disertai beberapa kejutan ditengah jalannya. Point of Viewnya masih sama seperti yang terdahulu yaitu 3rd person view. Pilihan senjata makin beragam dan cara untuk mencounter lawan pun dibuat semakin halus dan beragam. Pilihan untuk membaur diantara keramaian pun dibuat lebih realistis dengan cara membaur ditengah sekelompok kerumunan penduduk. Bahkan ada beberapa kelompok yang bisa kita sewa untuk terus mengikuti kita sekaligus membaurkan kita ditengah mereka sehingga lepas dari sorotan mata para penjaga yang selalu awas. Kelebihan lainnya adalah di game layout yang sangat luas dan mendetail ini, kita bisa terjun ke air dan mengarungi sungai ataupun laut sampai kita bosan sendiri dan memutuskan untuk balik ke daratan.
Bener-bener sequel dari semua sequel games yang ada.


Last edited by VoLLgRasS; 15th December 2009 at 03:57 PM.
Reply With Quote
  #2  
Old 2nd January 2010
Cuteriri's Avatar
Cuteriri Cuteriri is offline
Member
 
Join Date: Dec 2009
Posts: 91
Rep Power: 0
Cuteriri mempunyai hidup yang Normal
Lightbulb

Emang kalo open-field game tidak membosankan. Banyak yang bisa dilakuin di game ini seperti di game Grand Theft Auto. Cuma asiknya AC2 adalah bisa membunuh target/musuh dengan berbagai cara. Dan kalaupun sudah menamati game ini, masih banyak yang harus didiscover dengan bermain ulang lagi.


Last edited by Cute_riri; 4th January 2010 at 12:25 PM.
Reply With Quote
  #3  
Old 5th January 2010
VoLLgRasS's Avatar
VoLLgRasS VoLLgRasS is offline
Member Aktif
 
Join Date: Dec 2009
Location: At the peak of Mount Agun
Posts: 143
Rep Power: 0
VoLLgRasS mempunyai hidup yang Normal
Default

setuju bro..!! maen game ini emang addictive bgt!!!
Reply With Quote
  #4  
Old 23rd October 2010
ucupdah's Avatar
ucupdah ucupdah is offline
Member Aktif
 
Join Date: Oct 2010
Posts: 200
Rep Power: 0
ucupdah mempunyai hidup yang Normal
Default

Reply With Quote
  #5  
Old 5th December 2010
CeriwisYoWes CeriwisYoWes is offline
Newbie
 
Join Date: Dec 2010
Posts: 4
Rep Power: 0
CeriwisYoWes mempunyai hidup yang Normal
Default

Ndan ada game PC nya gak nih? Gw donlod di HP yang I & II keren abis and jadi pengen maen yang di PC nya.
Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 01:25 AM.


no new posts